Cara Membedakan Kurma Asli dan Palsu: Waspadai Pemanis Buatan

Cara Membedakan Kurma Asli dan Palsu: Waspadai Pemanis Buatan
Foto/Internet

VLOOD.ID - Kurma merupakan salah satu makanan yang sangat dicari saat bulan puasa, baik saat sahur maupun buka puasa. Rasa manis yang dimilikinya sangat baik untuk mengembalikan energi setelah seharian berpuasa.

Namun, tidak semua kurma yang beredar di pasaran saat ini adalah kurma asli atau alami. Beberapa di antaranya mengandung pemanis buatan yang membuat rasa manisnya lebih kuat.

Mengutip dari Healthline, sebagian besar kalori dalam kurma berasal dari karbohidrat, sementara sisanya berasal dari protein dalam jumlah sedikit.

Meski begitu, kurma tetap mengandung vitamin dan mineral penting, seperti kalium, magnesium, tembaga, mangan, zat besi, dan vitamin B6.

Kurma juga dikenal karena kandungan antioksidannya yang tinggi, yang berfungsi untuk melawan berbagai penyakit.

Namun, perlu diperhatikan bahwa tidak semua kurma yang ada di pasaran terjamin keasliannya.

Beberapa kurma yang beredar di pasaran ternyata telah dicampur dengan pemanis buatan.

Oleh karena itu, penting bagi Anda untuk memilih kurma dengan lebih cermat. Berikut beberapa cara mudah untuk membedakan kurma asli dan palsu:

Rasa Manisnya Kuat dan Hanya di Permukaan

Cara Bedakan Kurma Asli dan Kurma Palsu - daaitv.co.id - Televisi Cinta ...Cobalah untuk mencicipi kurma yang Anda beli. Jika rasa manisnya terasa sangat kuat dan hanya ada di bagian permukaan, kemungkinan kurma tersebut mengandung pemanis buatan.

Kurma asli memiliki rasa manis alami yang lebih lembut dan merata di seluruh bagian daging buahnya, bukan hanya di permukaan.

Halaman

#Ramadan

Index

Rekomendasi

Index

Berita Lainnya

Index