Harga dan Ketersediaan
Saat ini, Suzuki belum mengumumkan harga resmi untuk e-Address. Namun, skuter listrik ini diharapkan segera dipasarkan di beberapa negara selain India.
Apakah Suzuki e-Address akan masuk ke pasar Asia Tenggara, termasuk Indonesia? Kita tunggu kabar selanjutnya!