Suzuki Impulse 2025: Skutik Sporty Murah yang Bisa Jadi Alternatif Honda Vario!

Suzuki Impulse 2025: Skutik Sporty Murah yang Bisa Jadi Alternatif Honda Vario!
Suzuki Impulse 2025

Sementara itu, sistem pengereman depan menggunakan rem cakram, sedangkan bagian belakangnya dibekali suspensi ganda dengan velg 16 inci dan ban 80/90 yang membuatnya stabil saat melaju di berbagai kondisi jalan.

Dari segi performa, skutik ini dibekali mesin 125cc full injeksi yang mampu menghasilkan tenaga 9,2 dk serta torsi 9,2 Nm. 

Dengan performa yang cukup mumpuni untuk kebutuhan harian, Suzuki Impulse 2025 menawarkan keseimbangan antara tenaga dan efisiensi bahan bakar.

Harga yang ditawarkan pun cukup menarik. Jika motor ini masuk ke pasar Indonesia, diperkirakan dibanderol sekitar Rp 14 jutaan. 

Dengan harga tersebut, Suzuki Impulse masih berada di bawah Honda Vario dan bahkan Honda Beat dalam hal fitur, tetapi tetap menjadi pilihan menarik bagi mereka yang menginginkan skutik sporty dengan harga yang lebih terjangkau.

Bagaimana pendapat kalian tentang Suzuki Impulse 2025 ini? Apakah skutik ini bisa menjadi pesaing serius di segmen 125cc? 

Halaman

#Otomotif

Index

Rekomendasi

Index

Berita Lainnya

Index