Herman Tegaskan Efisiensi APBD Inhil: Kita Dahulukan yang Prioritas

Herman Tegaskan Efisiensi APBD Inhil: Kita Dahulukan yang Prioritas
Bupati Inhil, Herman.

Keuangan Pemkab Inhil Defisit, Fokus pada Pembangunan Prioritas

Herman juga mengungkapkan bahwa kondisi keuangan Kabupaten Inhil saat ini sangat terbatas. Bahkan dalam beberapa tahun terakhir, Pemkab Inhil terus mengalami defisit anggaran yang signifikan, melebihi batas komulatif yang diperbolehkan.

"Artinya, kita besar pengeluaran daripada pendapatan. Maka dari itu, kita akan mendahulukan yang berskala prioritas," tukasnya.

Herman menegaskan bahwa Pemkab Inhil tidak boleh lagi memiliki pola belanja yang boros. Oleh karena itu, pembangunan yang akan dilakukan harus benar-benar bermanfaat bagi masyarakat dan sesuai dengan skala prioritas.

Halaman

#Indragiri Hilir

Index

Rekomendasi

Index

Berita Lainnya

Index