Honda, Toyota, Suzuki, Wuling! Siapa Juaranya di Segmen Rp 100 Jutaan?

Honda, Toyota, Suzuki, Wuling! Siapa Juaranya di Segmen Rp 100 Jutaan?
Honda Brio Satya

Honri Boma EV (Rp 199 juta), Wuling New Air EV (Rp 184 juta), serta DFSK Seres E1 (Rp 189 juta) hadir sebagai opsi kendaraan ramah lingkungan yang semakin terjangkau bagi konsumen Indonesia.

Dengan banyaknya pilihan di bawah Rp 200 juta, konsumen kini bisa lebih fleksibel dalam menentukan kendaraan yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran. 

Apakah Anda lebih memilih mobil konvensional dengan efisiensi bahan bakar atau mobil listrik yang lebih ramah lingkungan?

Halaman

#Otomotif

Index

Rekomendasi

Index

Berita Lainnya

Index