DPRD Riau Belum Beri Respons Resmi
Hingga berita ini diturunkan, DPRD Riau belum memberikan tanggapan resmi terkait tuntutan dari para peserta aksi.
Massa berharap pemerintah segera memberikan solusi konkret agar proses pengangkatan ASN tetap berjalan sesuai jadwal tanpa ada lagi penundaan.