Jadwal dan Tarif KM Sabuk Nusantara 110 Rute Kijang - Tembilahan, Mulai Rp14.000!

Sabtu, 08 Maret 2025 | 16:23:38 WIB
KM Sabuk Nusantara saat bersandar di Pelabuhan Pelindo Tembilahan. (foto: vlood.id)

VLOOD.ID - KM Sabuk Nusantara 110 siap kembali melayani pelayaran dari Kijang (Kepulauan Riau) ke Guntung dan Tembilahan mulai 18 Maret 2025.

Keberangkatan dari Pelabuhan Kijang dijadwalkan pada pukul 13.30 WIB.

Harga Tiket KM Sabuk Nusantara 110

Bagi Anda yang ingin bepergian dengan kapal ini, berikut tarif terbaru yang sudah termasuk asuransi:

Kijang – Sungai Guntung

  • Dewasa: Rp18.400
  • Anak-anak (0–10 tahun): Rp14.000

Kijang – Tembilahan

  • Dewasa: Rp34.800
  • Anak-anak (0–10 tahun): Rp25.400

Halaman :

Tags

Terkini