Musda Golkar Riau Menanti Keputusan DPP, Jadwal Belum Pasti

Senin, 27 Januari 2025 | 12:24:19 WIB
ILUSTRASI

Persiapan Awal Panitia Musda

Meski belum ada kepastian, Wakil Ketua Bidang Pemenangan Pemilu (Bappilu) Golkar Riau, Ikhsan, memastikan pihaknya mulai melakukan persiapan awal.

"Kami tetap menunggu jadwal dan arahan resmi dari DPP. Saat ini, kami hanya melakukan persiapan awal dengan membentuk panitia Musda di daerah," ujar Ikhsan.

Tunggu Kepastian dari DPP

Dengan belum adanya arahan resmi dari DPP, pelaksanaan Musda Golkar Riau masih menunggu kepastian lebih lanjut. Penjadwalan ini juga bertujuan untuk memastikan kesiapan seluruh pihak yang terlibat.

Halaman :

Terkini